MTBFM.CO.ID - Tak bisa dimungkiri, bau badan kerap jadi faktor yang dapat menurunkan rasa percaya diri. Sebuah penelitian teranyar mengungkap 'kambing hitam' di balik munculnya bau badan.
Penelitian yang diinisiasi oleh University of York menemukan bahwa BO enzyme atau enzim bau badan yang dihasilkan bakteri…
