MTBFM.CO.ID - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) telah menerima 431.065 aduan konten negatif dari masyarakat sepanjang 2019. Aduan konten negatif diterima melalui laman aduankonten.id, email aduankonten@kominfo.go.id, dan akun Twitter @aduankonten.
Ferdinandus Setu Plt Kepala Biro Humas Kemkominfo mengatakan, kategori terbanyak yang diadukan oleh masyarakat adalah konten terkait…