Edgy & Out of The Box! Surabaya Fashion Parade 2023 Bertajuk "Enigmatico" Selama enam belas tahun, Surabaya Fashion Parade telah menjadi pesta fashion keren yang dinantikan setiap tahun. Dian Apriliana Dewi, sang pendiri, punya visi untuk memberikan panggung kepada para penggiat fashion Indonesia dan…
Universitas Kristen Petra mempersembahkan pagelaran busana bergengsi bertajuk FAS-CI-NATE. Acara yang diadakan oleh Program Design Fashion dan Tekstil ini akan menampilkan hasil-hasil karya dari 24 designer muda angkatan 2020.
Mengusung tema Wandering Souls in Paradise, pagelaran busana ini akan membawa mahasiswa Desain Fashion…
MUFWAY 2023, Wadah UMKM Kembangkan Fashion Muslim Sebagai negara dengan mayoritas penduduk muslim, Indonesia memiliki pasar konsumen yang luas bagi fashion muslim. Menyambut bulan Ramadan, Muslim Fashion Runway (MUFWAY) 2023 kembali digelar di Pakuwon Mall Surabaya (31/3) MUFWAY 2023 ini sudah memasuki tahun…
MTB FM (07/10/2022) Surabaya -
Jika berbicara soal fashion di Indonesia, pastinya tidak terlepas dari nama perancang busana dan ide-idenya untuk menghasilkan karya. Selama 15 tahun, Surabaya Fashion Parade telah menjadi salah satu pionir yang berpengaruh dalam pergerakan fashion di Surabaya. Berangkat dari visi…